Jenderal Dudung Pernah Jadi Santri Buntet Cirebon, Nih Buktinya

Jenderal Dudung Pernah Jadi Santri Buntet Cirebon, Nih Buktinya

CIREBON - KSAD, Jenderal TNI Dudung Abdurachman ternyata pernah jadi santri di Buntet Pesantren, Kabupaten Cirebon. Habib Husein Baagil membagikan fotonya.

Dalam unggahan foto di akun Instagram Husein Baagil, Jenderal Dudung Abdurachman nampak masih sangat muda. \"Tebak gambar,\" tulis Husein Baagil, seperti dilihat radarcirebon.com, Kamis (10/2/2022).

Kendati demikian, tidak disebutkan kapan Jenderal Dudung menjadi santri di Buntet Pesantren, Kabupaten Cirebon.

Namun terlihat dari foto lawas tersebut sudah menggunakan film berwarna. Bukan lagi hitam putih.

Baca juga:

Jenderal Dudung nampak berambut pendek, dan tidak berkumis dalam unggahan yang dipublikasikan tersebut.

Dia bersama sejumlah rekannya, berfoto menghadap kamera. Ada 13 santri yang diabadikan dalam foto lawas tersebur.

\"Ini adalah foto bapak KSAD Jenderal Dudung saat menjadi santri di Buntet,\" tulis Husein Baagil, dalam keterangan foto.

Berita berlanjut di halaman berikutnya...

Baca juga:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: